androidvodic.com

Jadwal Pelaksanaan ANBK untuk Jenjang SMA Sederajat Tahun 2022, Dimulai 29 Agustus 2022 - News

News - Simak jadwal pelaksanaan ANBK SMA dan sederajat untuk jenjang SMA.

ANBK atau Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) ini merupakan program evaluasi yang diselenggarakan oleh Kemdikbud.

Pelaksanaan ANBK berguna untuk meningkatkan mutu pendidikan dengan merinci input, serta proses dan output pembelajaran di seluruh satuan pendidikan.

ANBK pada tahun ini dilaksanakan mulai akhir bulan Agustus 2022.

Pelaksanaan ANBK ini dilakukan dari jenjang SD, SMP, hingga SMA dan sederajat.

Soal ANBK biasanya terdiri dari 3 instrumen penting dalam pembelajaran.

Baca juga: Link Download Contoh Soal ANBK 2022 Jenjang SMA, Ini Bentuk Soal dan Penjelasannya

Pengertian tentang ANBK

ANBK umumnya digunakan dalam satuan pendidikan untuk mengevaluasi mutu pendidikan siswa.

Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) ini terdiri dari 3 instrumen.

Instrumen Asesmen Kompetensi Minimum (AKM) terbagi menjadi Literasi, Numerasi, dan Survey karakter dan survey lingkungan belajar.

Asesmen Kompetensi Minimum (AKM) inilah yang akan mengukur literasi membaca dan literasi matematika (numerasi) murid.

Sementara survei karakter berguna untuk mengukur sikap, nilai, keyakinan, dan kebiasaan yang mencerminkan karakter murid.

Untuk Survei Lingkungan Belajar bertujuan untuk mengukur kualitas dari berbagai aspek input dan proses belajar-mengajar di kelas maupun di tingkat satuan pendidikan.

Baca juga: Simulasi ANBK Sudah Dimulai, Apa Itu ANBK? Simak Instrumen ANBK dan Jenis Soalnya

3 instrumen dalam ANBK
3 instrumen dalam ANBK (Screenshot YouTube Pusmendik)

Jadwal ANBK SMA dan Sederajat Tahun 2022 Mengutip dari Kemdikbud.go.id:

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat