androidvodic.com

Tidak Harus Beli Jadi, Ini Bahan dan Begini Cara Membuat Hand Sanitizer di Rumah Menurut LIPI - News

Laporan Wartawan Tribun Jabar Widia Lestari

News, BANDUNG - Salah satu di antara cara mencegah tertularnya  virus  corona adalah mencuci tangan.

Selain memakai sabun, kita bisa menggunakan hand sanitizer untuk menjaga kebersihan tangan.

Nah, bagi Anda yang tak kebagian hand sanitizer karena habis di pasaran, ada cara mudah untuk membuatnya.

Ternyata Anda bisa membuat sendiri hand sanitizer di rumah.

Anda bisa membeli bahan-bahan untuk membuat hand sanitizer di toko-toko kimia.

Tentu ini bukan resep sembarangan, pihak Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia atau LIPI yang membagikan resep membuat hand sanitizer ini.

Seperti berita yang dimuat Kompas.com, Deputi Ilmu Pengetahuan LIPI, Agus Haryono menyebut, masyarakat bisa membuatnya sesuai resep yang dibagikan LIPI.

Berikut ini bahan-bahan yang disiapkan untuk membuat hand sanitizer.

Baca: Viral Video Para Petugas Medis China Lepas Masker, Tanda Berakhirnya Puncak Virus Corona di Wuhan?

Baca: Live Streaming TV Online Indosiar Bhayangkara FC vs Persija Jakarta, Liga 1 2020, Pukul 18.30 WIB

Akibat virus corona yang menyebar hingga Indonesia, chand sanitizer sulit untuk ditemukan.

Namun, apa salahnya membuat sendiri hand sanitizer?

1. 50 mililiter air yang berfungsi sebagai pelarut

2. 200 mililiter Ethanol berkadar alkohol 95 persen yang berfungsi sebagai antiseptik

3. Satu sendok teh Carbomer untuk pengental

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat